DIREKTORI SPECIAL PROGRAM MANAGEMENT TRAINEE – GENERAL BANKING (3 HARI) |
SEKILAS
Kebutuhan pengembangan Officer dengan kemampuan General Banking merupakan hal penting untuk selalu dipenuhi dari waktu ke waktu. Hal ini mengingat selain karena kebutuhan regenerasi secara internal juga karena kompetisi bank dalam mendapatkan dan mempertahankan Officer General Banking yang berkualitas, memiliki pengetahuan yang komprehensif dan up to date, dan siap ditugaskan di berbagai Divisi di Bank.
Di sisi lain, penyediaan tenaga pengajar yang berkualitas dan penyiapan materi yang up to date juga memerlukan alokasi sumber daya secara khusus bagi bank. Untuk itu ICC Indonesia menawarkan solusi pembekalan pengetahuan Trade Finance bagi Management Trainee General Banking dengan pengajar bersertifikasi internasional dan materi bertaraf internasional.
Dalam training 3 (tiga) hari ini akan dibahas secara teori dan konsep transaksi Trade Finance, disertai gambaran produk-produk Trade Finance yang dapat ditawarkan ke nasabah.
MANFAAT
- Memberikan landasan teori, konsep dan mekanisme produk dan transaksi Trade Finance
- Memberikan gambaran produk Trade Finance secara keseluruhan
PESERTA CAKUPAN PEMBELAJARAN
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
Tanggal Pelaksanaan 9 s/d 11 Juli 2019 (3 days)Tempat Pelaksanaan JakartaLevel PrinciplePembiayaan Investasi Rp. 8.000.000,- Termasuk: – Meeting package – Distance mentoring – Try out – Training Kit – Hard copy materi – Sertifikat |